Pelatihan perencanaan dan penganggaran pembangunan Desa untuk perempuan

 


Pendamping-desa.com-Pelatihan perencanaan dan penganggaran pembangunan Desa untuk perempuan, Sungai Lilin Desa Panca Tinggal, Kamis, 26/09/2024.

Pelatihanan ini di inisiasi oleh Yayasan Care Peduli dan PT. Cargill Indonesia. Hadir dalam acara pelatihan ini langsung di pandu oleh ibu Kusmiati,  Ibu Pohan. 



Turut hadir juga ada perwakilan dari Pendamping Desa Bpk. Dedy Dharma Riza Saputra, Bpk. Jimmy Calter, Pendamping Lokal Desa Bpk. Andri Haryono, Bpk. Suwarno. 

Pelatihan ini hadir sebanyaknya 35 orang dari berbagai elemen masyarakat keterwakilan perempuan dan ada juga dari perangkat desa yang turut meramaikan pelatihan ini. 

*Pemateri dari Bpk. Dedy Darma Riza Saputra selalu Koordinator Kabupaten Musi Banyuasin, menyampaikan paparan ny tentang beberapa point terkait aturan-aturan yang saat ini masih berlaku, Mengenai pembangunan yang ada di Desa. 

Antusiasme peserta yang hadir sehingga pelatihan ini berjalan dengan lancar. Kegiatan ini juga diharapkan berdampak positif sehingga bisa berkesinambungan.







Lebih baru Lebih lama

Recent in Sports

Facebook